BLIKON, Blasius A. (2023) MINAT SISWA DALAM PEMBELAJARAN SENAM LANTAI KELAS XII IPS 1 DI SMA NEGERI 9 KOTA KUPANG. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.
![]() |
Text
01. COVER.pdf Download (898kB) |
![]() |
Text
02. ABSTRAK.pdf Download (15kB) |
![]() |
Text
03. BAB I.pdf Download (148kB) |
![]() |
Text
04. BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (300kB) |
![]() |
Text
05. BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (145kB) |
![]() |
Text
06. BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (217kB) |
![]() |
Text
07. BAB V.pdf Download (144kB) |
![]() |
Text
08. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (69kB) |
Abstract
Latar belakang: Berdasarkan latar belakang masalah, minat siswa dalam pembelajaran senam lantai kelas XII IPS 1 di SMA Negeri 9 Kota Kupang terlihat siswa belum terlalu aktif dalam mengikuti pembelajaran pendidikan jasmani, hal ini dikarenakan dalam proses pembelajaran, banyak siswa tidak mendengarkan pemaparan materi secara baik dan tidak mencatat sehingga pada saat praktek di lapangan mereka kurang mengerti tentang materi yang dipraktekan. Tujuan penelitian: Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui minat siswa dalam pembelajaran senam lantai kelas XII IPS 1 di SMA Negeri 9 Kota Kupang. Metode penelitian: Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif dengan teknik pengumpulan data yang digunakan kuisoner dan dokumentasi serta teknik analisis data dalam penelitian ini yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Sampel pada penelitian ini siswa kelas XII IPS 1 SMA Negeri 9 Kota Kupang. Hasil dan pembahasan: Hasil penelitian menunjukkan bahwa minat siswa dalam pembelajaran senam lantai kelas XII IPS 1 di SMA Negeri 9 Kota Kupang berada pada kategori baik sebesar 76,666% atau 23 siswa, sedangkan siswa yang memiliki kategori cukup dengan persentase 10% atau 3 siswa dan siswa yang memiliki kategori kurang 13,333% 4 siswa dan tidak ada siswa yang memiliki minat kategori sangat baik. Minat siswa pada faktor intrinsik berada pada kategori Baik sebesar 63,333% 19 siswa sedangkan ,sedangkan minat siswa pada faktor ekstrinsik berada pada kategori Sangat Baik sebesar 50% 15 siswa Simpulan: Dari hasil penelitian disimpulkan bahwa minat siswa dalam pembelajaran senam lantai kelas XII IPS 1 di SMA Negeri 9 Kota Kupang berada pada kategori baik sebesar 76,666% atau 23 siswa .Minat siswa pada faktor intrinsik berada pada kategori Baik sebesar 63,333% 19 siswa sedangkan minat siswa pada faktor ekstrinsik berada pada kategori Sangat Baik sebesar 50% 15 siswa
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Minat, Siswa, Pembelajaran Senam Lantai |
Subjects: | L Education > Sports |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi |
Depositing User: | Mr Admin UKAW |
Date Deposited: | 23 Jan 2024 04:36 |
Last Modified: | 23 Jan 2024 04:36 |
URI: | http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/3233 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |