OPTIMASI SARI DAUN KELOR PADA MIE KERING DARI TEPUNG TERIGU YANG DI SUBSITUSIKAN MOCAF

NABUNOME, Hendry Imanuel (2023) OPTIMASI SARI DAUN KELOR PADA MIE KERING DARI TEPUNG TERIGU YANG DI SUBSITUSIKAN MOCAF. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.

[img] Text
01. COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
02. ABSTRAK.pdf

Download (87kB)
[img] Text
03. BAB I.pdf

Download (130kB)
[img] Text
04. BAB ll.pdf
Restricted to Registered users only

Download (182kB)
[img] Text
05. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (972kB)
[img] Text
06. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (54kB)
[img] Text
07. BAB V.pdf

Download (7kB)
[img] Text
08. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (59kB)

Abstract

Dalam pembuatan mie dari tepung mocaf, sari daun kelor ditambahkan sebagai bahan tambahan agar mie memiliki warna hijau dan kandungan gizinya bertambah. Tujuan penelitian untuk memperoleh proporsi sari daun kelor terhadap tepung campuran yang maksimum dalam pembuatan mie kering, Penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan 3 ulangan menghasilkan 12 unit percobaan, dengan presentase sari daun kelor 0%, 10%, 20%, 30%. Variable yang diamati adalah uji organoleptik (warna, aroma, rasa, dan tekstur). Hasil peneltian menunjukkan bahwa Perlakuan yang terbaik adalah perlakuan sari daun kelor 20% dengan warna bernilai 4,662 (sangat suka), aroma dengan nilai 4,667 (sangat suka), rasa dengan nilai 4,756 (sangat suka) dan Tekstur mie kering dengan nilai 4,711 (sangat suka).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Mie kering, mocaf, kelor
Subjects: T Technology > Agricultural Technology
Divisions: Fakultas Teknologi Pertanian > Teknologi Hasil Pertanian
Depositing User: Mr Admin UKAW
Date Deposited: 14 Dec 2023 04:46
Last Modified: 14 Dec 2023 04:46
URI: http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/3046

Actions (login required)

View Item View Item