DESKRIPSI TENTANG TERJADINYA WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN JUAL BELI PUPUK NON SUBSIDI ANTARA PT TAIKO PERSADA INDOPRIMA DAN PT PERKEBUNAN NUSANTARA II

LOLON, Benyamin Baba (2023) DESKRIPSI TENTANG TERJADINYA WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN JUAL BELI PUPUK NON SUBSIDI ANTARA PT TAIKO PERSADA INDOPRIMA DAN PT PERKEBUNAN NUSANTARA II. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.

[img] Text
1.COVER,PENGESAHAN DAN DAFTAR ISI.pdf

Download (172kB)
[img] Text
2.INTISARI.pdf

Download (165kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (188kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (252kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (104kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (301kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (56kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (86kB)

Abstract

Rumusan masalah yang penulis kaji adalah: 1.Bagaimana bentuk wanprestasi oleh PT.Perkebunan Nusantara II terhadap perjanjian jual beli Pupuk Non Subsidi? 2.Bagaimana akibat hukum dari wanprestasi terhadap perjanjian jual beli pupuk Non Subsidi? Tujuan penelitian ini adalah : 1. Untuk mengetahui bentuk wanprestasi oleh PT.Perkebunan Nusantara II terhadap perjanjian jual beli pupuk non subsidi. 2. Untuk mengetahui akibat hukum dari wanprestasi terhadap perjanjian jual beli pupuk non subsidi. Jenis penelitian hukum yang di gunakan adalah penelitian normatif yang meliputi penelitian terhadap asas-asas hukum, pengertian terhadap system hukum dan penelitian terhadap taraf sikronisasi hukum yang bersifat mendeskripsikan atau menguraikan masalah faktual terkait dengan rumusan masalah di atas. Variabel penelitian ini adalah :Variabel bebas yang berpengaruh atau variabel yang mempengaruhi variabel dalam penelitian ini adalah bentuk wanprestasi oleh PT. Perkebunan Nusantara II terhadap perjanjian jual beli pupuk non subsidi. Variabel Terikat yang dipengaruhi adanya pengubahan variabel bebas, variabel terikat dalam penelitian ini adalah akibat hukum dari wanprestasi terhadap perjanjian jual beli pupuk non subsidi. Berdasarkan Hasil penelitian yang penulis lakukan, maka yang menjadi kesimpulan dimana penulis menemukan beberapa faktor sesuai dengan permasalahan yang sudah penulis uraikan diatas adalah : 1. bentuk wanprestasi oleh PT.Perkebunan Nusantara II terhadap perjanjian jual beli Pupuk Non Subsidi : a) Tergugat Telah Memenuhi prestasi tapi hanya sebagian. b) Tergugat tidak memiliki itikat baik dalam memenuhi prestasi. 2.akibat hukum dari wanprestasi terhadap perjanjian jual beli pupuk Non Subsidi.: a.) tergugat membayar utang kepada penggugat secara tunai. b) tergugat membayar ganti rugi. c) membayar bunga.Saran : Kepada para pihak yang mengikatkan dirinya dalam sebuah perikatan agar taat dan tunduk terhadap perikatan yang telah dibuatkan secara bersama sehinga tidak menimbulkan kerugian bagi salah satu pihak. Kepada para hakim agar dalam memeriksa perkara wanprestasi harus lebih mengutamakan kecermatan dan kebijaksanaan dalam mengambil putusan sehingga putusan tersebut tidak menimbulkan upaya hukum yang berkepanjangan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Perjanjian Jual Beli, Wanprestasi
Subjects: K Law > K Law (General)
Sosial > Law
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Mr Admin UKAW
Date Deposited: 07 May 2024 01:28
Last Modified: 07 May 2024 01:28
URI: http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/3667

Actions (login required)

View Item View Item