PROFESIONALISME GURU PENJASORKES PADA PEMBELAJARAN PENJASORKES TERHADAP KEPUASAN PESERTA DIDIK DI SMA NEGERI 4 KUPANG

KABUS, Marselinus Priyatno Wandery (2023) PROFESIONALISME GURU PENJASORKES PADA PEMBELAJARAN PENJASORKES TERHADAP KEPUASAN PESERTA DIDIK DI SMA NEGERI 4 KUPANG. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (242kB)
[img] Text
2. ABSTRACT.pdf

Download (110kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (116kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (169kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (131kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (270kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (69kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (128kB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh permasalahan yang penulis temukan dari hasil observasi yang dilakukan, diantaranya adalah tidak sesuainya antara harapan siswa dengan kenyataan yang dialaminya, layanan pendidikan yang diterima peserta didik tidak memuaskan. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Profesionalisme Guru PenjasorkesPada Pembelajaran Penjasorkes Terhadap Kepuasan Peserta Didik Di SMA Negeri 4 Kupang kelas XI IPA 4 Jenis penelitian dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskripti dengan metode pengumpulan data yaitu observasi wawancara dan dokumentasi. Penulis melakukan wawancara dengan informen mengenaiprofesionalisme guru penjasorkes pada pembelajaran penjasorkes terhadap kepuasan peserta didik, data diolah dengan teknik kualitatif deskriptif yaitu menggambarkan situasi sosial yang ditemui dilokasi penelitian Dari hasil penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan profesionalisme guru penjasorkes pada pembelajaran penjasorkes terhadap kepuasan pesera didik dari tanggapan guru penjasorkes dan peserta didik membuktikan bahwa dalam penerapan materi pembelajaran penjasorkes, guru cukup profesional dalam menjalankannya dan guru penjasorkes cenderung menggunakan sarana yang ada sehingga membuat peserta didik mengalami kesulitan pada saat melakukan gerakan atau praktik lapangan pada beberapa materi pembelajaran.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Profesionalisme Guru Penjasorkes Dan Kepuasan Peserta Didik
Subjects: L Education > Sports
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Mr Admin UKAW
Date Deposited: 14 Jun 2024 01:27
Last Modified: 14 Jun 2024 01:27
URI: http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/3783

Actions (login required)

View Item View Item