NAHAK, Redegundo (2023) ANALISIS PERTIMBANGAN KONSUMEN DARI SISI ATRIBUT PRODUK DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK TENUN IKAT (Studi Pada Kelompok Tenun Ikat Neon Ida Desa Haitimuk Kecamatan Weliman Kabupaten Malaka). Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.
![]() |
Text
01. COVER - DAFTAR LAMPIRAN.pdf Download (887kB) |
![]() |
Text
02. ABSTRAK.pdf Download (89kB) |
![]() |
Text
03. BAB I.pdf Download (256kB) |
![]() |
Text
04. BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (240kB) |
![]() |
Text
05. BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (96kB) |
![]() |
Text
06. BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (240kB) |
![]() |
Text
07. BAB V.pdf Download (92kB) |
![]() |
Text
08. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (165kB) |
Abstract
Tenun Ikat merupakan salah satu teknik menenun di Nusantara. diantara daerah penghasil tenun, Nusa Tenggara Timur (NTT) menjadi penghasil Tenun Ikat terbaik di Indonesia. Tenun Ikat di Nusa Tenggara Timur sangat menyatu dengan kehidupan warga sehari-hari. Provinsi Nusa Tenggara Timur dikenal dengan memiliki banyak kerajinan Tenun Ikat Tradisional yang tumbuh dan berkembang turun temurun dalam masyarakat. Nusa Tenggra Timur merupakan salah satu provinsi di Negara yang sangat kaya akan kebudayaan, selain kaya dengan kebudayaan lokal, masyarakat Nusa Tenggra Timur, memegang teguh nilai-nilai kebudayaan local mendapat diwariskan oleh para leluhurnya, yang salah satunya adalaht enun ikat (Taissoru) yang sampai sekarang masih tetap dipertahankan oleh Masyarakat Nusa Tengara Timur, yang khususnya Kabupaten Malaka. Kabupaten Malaka salah satu kabupaten yang baru mengalami pemakaran sendiri, yang awalnya menjadi salah satu kabupaten dari wilayah Kabupaten Malaka. Walaupun sudah berdiri menjadi salah satu kabupaten sendiri, namun, kebudayaan, tradisi, dan kehidupan social masyarakat setempat masih memiliki kesamaan dengan wilayah Kabupaten Malaka. Untuk wilayah Kabupaten Malaka, terdapat empat suku, yang mendiami wilayah ini, yakni, masyarakat suku wesei, wehali, suku dawan, dan suku tenun. Sedangkan untuk wilayah Kabupaten Malaka, terdapat juga empat suku yang sama namun dari keempat suku tersebut lebih dominal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pertimbangan konsumen Dari Sisi Atribut Produk Dalam Pengambilan Keputusan Pembelian Produk Tenun Ikat pada kelompok tenun ikat Neon Ida Desa Haitimuk Kecamatan Weliman Kabupaten Malaka. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Teknik yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik observasi mendalam, wawancara dan dukumentasi terhadap konsumen dan kelompok tenun ikat neon ida. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa perilaku konsumen dalam pengambilan keputusan produk tenun ikat dipengaruhi oleh faktor sosisal seperti kelompok kecil, keluarga, serta atur dan status social. Kepribadian yang berbeda membawa banyak perbedaan juga terhadap perilaku konsumen seseorang terhadap pembelian suatu barang hal tersebut dikarenakan setiap orang memilik kehidupan social yang berbeda-beda serta berasal dari keluarga dengan kondisi yang berbeda-beda pula.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory Economic > Economy Management |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Ekonomi Manajemen |
Depositing User: | Mr Admin UKAW |
Date Deposited: | 11 Dec 2023 02:29 |
Last Modified: | 11 Dec 2023 02:29 |
URI: | http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/2990 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |