ANALISIS HUJAN SPASIAL WILAYAH KOTA KUPANG DENGAN METODE PERHITUNGAN HUJAN WILAYAH YANG BERBEDA

KOLY, Filomena P. L. (2022) ANALISIS HUJAN SPASIAL WILAYAH KOTA KUPANG DENGAN METODE PERHITUNGAN HUJAN WILAYAH YANG BERBEDA. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.

[img]
Preview
Text
01. HALAMAN DEPAN.pdf

Download (485kB) | Preview
[img]
Preview
Text
01. HALAMAN DEPAN.pdf

Download (485kB) | Preview
[img]
Preview
Text
03. BAB I.pdf

Download (153kB) | Preview
[img] Text
04. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (266kB)
[img] Text
05. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (85kB)
[img] Text
06. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (273kB)
[img]
Preview
Text
07. BAB V.pdf

Download (85kB) | Preview
[img]
Preview
Text
08. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (83kB) | Preview

Abstract

Adalah suatu kajian yang dapat menetukan Curah Hujan di wilayah kota kupang. Hal ini dikarnakan agar seluruh masyarakat dapat megetahui keadaan iklim di daerah tersebut, selain itu dengan menganalissis curah hujan di wilayah kota kupang maka hal tersebut dapat dijadikan sebagai satu pengetahuan untuk di teliti di kemudian hari. Bayak cara yang biasa dilakukan agar dapat mengetahui jenis dan tipe dan iklim apa yang ada di wilayah kota kupang tersebut. Cara yang pertama bias juga dengan megunakan metode Aritmatika/Rata-Rata Aljabar, dan untuk curah hujan rata-rata Das dapat ditentukan dengan menunjukan curah hujan di semua tempat. Untuk Pegukuran satu periode tertentu dan membaginya dengan banyaknya Stasiun pengukur curah hujan. Yang keua adalag Metode Poligon Thiessen, yang dimana curah hujan rata-rata dapat didapatkan denggan mengbuat Poligon yang membuat tegak lurus pada tengah-tengah garis penghubung antara 2 atau 3 Stasiun pengamat Hujan. Dari hasil penelitian juga menunjukan bahwa tipe iklim pada 10 tahun yang dimulai dari tahun 1992 sampai dengan tahun 2001 telah dinyatakan bahwa diwilayah kotakupang juga termasuk tipe iklim yang cukup rendah pada tahun tersebut.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Analisis, Aritmatika, Hujan, Spasial, Iklim, Poligon, Thiessen
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Teknologi Pertanian > Mekanisasi Pertanian
Depositing User: Mr Admin UKAW
Date Deposited: 26 Jul 2022 03:25
Last Modified: 27 Jul 2022 02:33
URI: http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/936

Actions (login required)

View Item View Item