MABILEHI, Imelda (2022) AIR SUMBER KEHIDUPAN: SUATU TINJAUAN TEOLOGIS TERHADAP PERAN GEREJA DALAM PENGELOLAAN AIR BERSIH DI JEMAAT GMIT EBENHAEZER APUI, KLASIS ALOR TENGAH SELATAN. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.
|
Text
1. COVER.pdf Download (75kB) | Preview |
|
|
Text
7. PENDAHULUAN (Latar Belakang).pdf Download (160kB) | Preview |
|
![]() |
Text
8. BAB I.pdf Restricted to Registered users only Download (202kB) |
|
![]() |
Text
9. BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (251kB) |
|
![]() |
Text
10. BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (173kB) |
|
|
Text
11. PENUTUP.pdf Download (88kB) | Preview |
|
|
Text
12. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (119kB) | Preview |
Abstract
Kebutuhan hidup manusia semakin hari semakin bertambah. Hal ini membuat manusia harus bekerja keras agar kebutuhannya dapat terpenuhi. Salah satu kebutuhan mendasar yang sangat penting dan mempengaruhi kehidupan manusia adalah air. Air sangat menolong manusia dalam berbagai aktivitas setiap hari. Untuk itu air dapat dikatakan sebagai salah satu sumber kehidupan makhluk hidup. Ketersediaan air tidak memadai membuat kehidupan makhluk hidup menjadi tidak seimbang dan berpengaruh pada masalah sosial dan kesehatan. Skripsi ini merupakan hasil penelitian lapangan yang membahas tentang peran gereja dalam membantu jemaat dari kesulitan air bersih yang berjudul “Air Sumber Kehidupan (Suatu Tinjauan Teologi Sosial Terhadap Peran Sosial Jemaat GMIT Ebenhaezer Apui Melalui Sistem Pengelolaan Air Bersih). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui keterlibatan gereja dalam menyikapi masalah sosil berupa kurangnya ketersediaan air bersih di Jemaat GMIT Ebenhaezer Apui yang menimbulkan kesulitan jemaat dalam mengonsumsi air bersih. Peran sosial yang dilakukan oleh gereja merupakan sikap pelayaan diakonia transformatif yang berfokus menghadirkan Kerajaan Allah di tengah-tengah masyarakat dan jemaat. Kerajaan Allah tidak hanya disampaikan melalui perkataan namun yang lebih utama melalui tindakan nyata. Oleh karena itu gereja haruslah bekerja sama dengan pemerintah untuk meningkatkan peran gereja melalui sistem pengelolaan air bersih bagi seluruh masyarakat Apui. Inilah yang dimaksudkan Yesus bagi gereja yang tidak hanya hadir untuk dirinya sendiri namun dapat berguna bagi seluruh umat Allah.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Peran Sosial Gereja, Diakonia Transformatif, dan Kerajaan Allah |
Subjects: | Theology > Christian Theology |
Divisions: | Fakultas Teologi > Teologi Agama Kristen |
Depositing User: | Mr Admin UKAW |
Date Deposited: | 20 Jul 2022 02:21 |
Last Modified: | 20 Jul 2022 02:22 |
URI: | http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/716 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |