KARAGE, Carles Poho (2020) ANALISIS SOFT SKILL MAHASISWA PENDIDIKAN BIOLOGI DALAM PERKULIAHAN STRUKTUR DAN PERKEMBANGAN HEWAN MENGGUNAKAN METODE RESITASI BERBASIS JURNAL. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.
|
Text
01. HALAMAN DEPAN.pdf Download (458kB) | Preview |
|
|
Text
03. BAB I.pdf Download (222kB) | Preview |
|
![]() |
Text
04. BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (258kB) |
|
![]() |
Text
05. BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (267kB) |
|
![]() |
Text
06. BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (353kB) |
|
|
Text
07. BAB V.pdf Download (83kB) | Preview |
|
|
Text
08. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (239kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan soft skills yang dimiliki mahasiswa pendidikan biologi dengan metode resitasi jurnal pada mata kuliah struktur dan perkembangan hewan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif. Subjek penelitian berjumlah 23 mahasiswa prodi pendidikan biologi TA 2019/2020. Instrumen yang digunakan berupa lembar observasi soft skills yang sudah tervalidasi. Dalam penelitian ini, pencapaian soft skills mahasiswa difokuskan pada tujuh aspek yaitu kemampuan berkomunikasi, kemampuan berpikir/bernalar, kemampuan menyelesaikan masalah, kerja sama tim, pengelolaan informasi, etika moral, ketrampilan Kepemimpinan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa soft skills mahasiswa yang mencapai kriteria baik sebanyak 11 orang, sedangkan 12 mahasiswa memiliki kriteria soft skills dengan kriteria sangat baik. kemampuan berkomunikasi adalah salah satu aspek soft skill yang memiliki point tertinggi yaitu 83,69% dan diikuti oleh aspek etika-moral di urutan kedua yaitu 82,60% sedangkan aspek kerjasama tim dan kemampuan kepemimpinan berada pada urutan masih di atas baik yaitu 80,86% dan 80%. kemampuan menyelesaikan masalah adalah aspek soft skill terendah yg dimiliki mahasiswa dengan persentase 73,91% di ikuti aspek soft skill pengelolaan informasi dan kemampuan berpikir/bernalar dengan 78,26% dan 78,55%. Dengan demikian rata-rata aspek soft skill mahasiswa semester 2 tergolong baik,karena berdasarkan hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa skor total soft skill mahasiswa yang mencapai kriteria baik yaitu persentase 80% dan termasuk persentase tertinggi, Skor soft skill yang digunakan adalah ditentukan pada rata-rata skor soft skill selama tiga kali pertemuan lalu diprentase.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Soft skills, mahasiswa, metode resitasi berbasis jurnal |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Biologi |
Depositing User: | Mr Admin UKAW |
Date Deposited: | 07 Jul 2022 01:47 |
Last Modified: | 07 Jul 2022 01:47 |
URI: | http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/63 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |