DESKRIPSI TENTANG PENYELESAIAN SENGKETA PENCABUTAN IJIN USAHA PERTAMBANGAN EKSPLORASI PT GOLDEN ANUGERAH NUSANTARA

TEUF, Dena Getsiana (2024) DESKRIPSI TENTANG PENYELESAIAN SENGKETA PENCABUTAN IJIN USAHA PERTAMBANGAN EKSPLORASI PT GOLDEN ANUGERAH NUSANTARA. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.

[img] Text
COVER.pdf

Download (171kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (74kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (157kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (169kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (221kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (66kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (99kB)

Abstract

Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini : mengapa hakim pada Pengadilan Tata Usaha Negara dan Mahkamah Agung menjatuhkan puttusan yang mengabulkan gugtan penggugat untuk seluruhnya sedangkan pengadilan tinggi tata usaha Negara menolak gugatan penggugat untuk seluruhnya dalam sengketa pencabutan izin usaha pertambangan eksplorasi. Tujuan penelitan adalah: untuk mengetahui alasan hakim pada pengadilan tata usaha Negara dan mahkamah agung menjatuhkan putusan yang mengabulkan gugatan penggugat untuk seluruhnya sedangkan pengadilan tinggi tata usaha Negara menjatuhkan putusan yang menolak gugatan penggugat untuk seluruhnya dalam sengketa pencabutan izin usaha pertambangan eksplorasi .penelitian ini bersifat deskriptif dan menggunakan jenis penelitian normatif. Penelitian ini menggunakan dua variabel yaitu variabel bebas dan variabel terikat Variabel bebas dalam penelitian ini adalah alasan hakim pada pengadilan tata usaha Negara dan mahkamah agung menjatuhkan putusan pada Sengketa Pencabutan Izin Usaha Pertambangan Eksplorasi. Sedangkan, variabel terikat dalam penelitian ini adalah putusan hakim dalam penyelesaian Sengketa. Berdasarkan deskripsi dan pembahasan maka yang menjadi alasan hakim pada pengadilan tata usaha Negara dan mahkamah agung menjatuhkan putusan yang menyatakan mengabulkan gugatan Penggugat untuk seluruhnya dalam sengketa pencabutan izin usaha pertambagan eksplorasi yaitu karena objek sengketa bertentangan dengan peraturan perundang-undangan secara procedural formal,objek sengketa bertentangan dengan peraturan perundang-undangan secara substansial, objek sengketa bertentangan dengan asas-asas umum pemerintahan yang baik. Sedangkan yang menjadi alasan hakim pada pengadilan tinggi tata usaha Negara menjatuhkan putusan yang menyatakan menolak gugatan Penggugat untuk seluruhnya terhadap sengketa pencabutan izin usaha pertambangan eksplorasi yaitu, karena penerbitan objek sengketa merupakan kewengan tergugat Saran Penulis adalah Bagi Kepala Daerah dalam hal ini Bupati, dalam menerbitkan objek sengketa atau pemerintah ijin pertambangan harus memperhatikan prosedur perijinan sanksi administrasi sesuai peraturan perundang-undangan dan asas-asas umum pemerintahan yang baik, Bagi Hakim, dalam memberikan pertimbangan harus memperhatikan objek sengketa agar sesuai dengan kewenangan pengadilan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Putusan Hakim, Izin Pertambangan, Pengadilan Tata Usaha Negara
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Mr Admin UKAW
Date Deposited: 13 Sep 2024 01:52
Last Modified: 13 Sep 2024 01:52
URI: http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/4588

Actions (login required)

View Item View Item