MANAFE, Ridho Andreas (2023) ANALISIS PERLAKUAN AKUNTANSI PIUTANG MENURUT STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN ENTITAS TANPA AKUNTABILITAS PUBLIK PADA "KSP.KOPDIT SWASTI SARI" KUPANG. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.
![]() |
Text
01. COVER.pdf Download (889kB) |
![]() |
Text
02. ABSTRAK.pdf Download (84kB) |
![]() |
Text
03. BAB I.pdf Download (111kB) |
![]() |
Text
04. BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (117kB) |
![]() |
Text
05. BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (14kB) |
![]() |
Text
06. BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (190kB) |
![]() |
Text
06. BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (190kB) |
![]() |
Text
07. BAB V.pdf Download (53kB) |
![]() |
Text
08. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (5kB) |
Abstract
Perkembangan jaman pada saat ini menjadikan kebutuhan masyarakat semakin meningkat. Banyaknya tingkat kebutuhan masyarakat menjadikan masyarakat banyak yang harus melakukan pinjaman pada lembaga keuangan demi memenuhi kebutuhan. Masyarakat pada umumnya juga banyak yang memilih melakukan pinjamanan pada sebuah lembaga keuangan simpan pinjam yang memiliki bunga pinjaman rendah dan mendapatkan kemudahan saat akan melakukan pinjaman, Adapun tujuan dari Koperasi bukan hanya untuk mendapatkanatau meningkatkan laba, tetapi lebih ditekankan untuk meningkatkan kesejahteraan anggota khususnya dan masyarakat pada umumnya, serta ikut membangun tatanan perekonomian nasional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perlakuan akuntansi piutang pada koperasi sudah sesuai dengan ketentuan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan menggunakan diskriptif ialah peneliti akan mendeskripsikan konsep dan menghimpun fakta tetapi tidak melakukan pengujian hipotesis yang bertujuan untuk membuat deskripsi, gambaran,atau lukisan secara sistematis, faktual dan akurat. Teknik pengumpulan data mengunakan dokumentasi, yakni penulis mendapatkan data laporan keuangan koperasi Tahun 2022, sebagai dahan dasar untuk melakukan analisa data atas masalah yang diteliti bertujuan untuk membuat deskripsi, gambaran,atau lukisan secara sistematis, faktual dan akurat. Teknik pengumpulan data mengunakan dokumentasi, yakni penulis mendapatkan data laporan keuangan koperasi Tahun 2022, sebagai dahan dasar untuk melakukan analisa data atas masalah yang diteliti. Berdasarkan hasil pengujian dengan menuggunakan metode deskriptif, sebagaimana yang telah dibahas dalam bab-bab sebelumnya, maka penulis menyajikan kesimpulan dalam penelitian ini sebagai berikut: “Pengakuan dan pengukuran Kopdit Swastisari sudah sesuai dangan SAK yang berlaku yakni pengakuan piutang yang diterapkan sesuai dengan PSAK No. 23 revisi 2014 dan pencatatan sesuai dengan PSAK ETAP. Ditinjau dari segi pencatatan, penyajian dan pengungkapan piutang yang dilakukan, Kopdit Swastisari sesuai dengan SAK yang berlaku. Maka perlakuan akuntansi piutang pada koperasi swastisari sudah sesuai dengan ketentuan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik.”
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Analisis Perlakuan Piutang, Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HG Finance Economic > Accounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Ekonomi Akuntansi |
Depositing User: | Mr Admin UKAW |
Date Deposited: | 21 Mar 2024 01:54 |
Last Modified: | 21 Mar 2024 01:54 |
URI: | http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/3428 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |