PENGEMBANGAN BAHAN AJAR DIGITAL MENGGUNAKAN SOFTWARE 3D PAGEFLIP PROFESSIONAL PADA MATERI PEWARISAN SIFAT KELAS IX DI SMP NEGERI 11 KOTA KUPANG

TAKANJANJI, Yosua K. (2022) PENGEMBANGAN BAHAN AJAR DIGITAL MENGGUNAKAN SOFTWARE 3D PAGEFLIP PROFESSIONAL PADA MATERI PEWARISAN SIFAT KELAS IX DI SMP NEGERI 11 KOTA KUPANG. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (56kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (114kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (140kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (84kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (165kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (70kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (90kB)

Abstract

Dari hasil analisis kebutuhan ditemukan bahwa kekurangan Bahan ajar digital memggunakan software 3D pageflip professional pada materi pewarisan sifat di SMP Negeri 11 Kota Kupang. Sehingga tujuan dari penelitian ini adalah menghasilkan bahan ajar digital menggunakan software 3D pageflipprofessional pada materi pewarisan sifat di SMP Negeri 11 Kota Kupang. Penelitian ini menggunakan model ADDIE dengan prosedur pengembangan 1) Analisi (Analyze) 2) Desain (Design) 3) Pengembangan (Development) 4) Implementasi (Implementation) 5) Evaluasi (Evaluation). Data yang diperoleh dalam penelitian ini dianalisis secara kulitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian diperoleh dari Ahli Media 92,2% dengan kualifikasi sangat baik dan tidak perlu di revisi, uji Ahli Desain di peroleh90,5% dengan kualifikasi sangat baik dan tidak perlu di revisi, uji Ahli Materi di peroleh72,1%, dengan kualivikasi baik dan tidak perlu direvisi, uji kelompok kecil di peroleh97,9%, dengan kualivikasi sangat baik dan tidak perlu direvisi uji kelompok besar di peroleh 90,6% dengan kualivikasi sangat baik dan tidak perlu direvis Dari hasil penelitian ini maka diketahui bahwa bahan ajar digital menggunakan software 3D pageflip profesional ini layak digunakan sebagai bahan pembelajaran karena dapat membangkitkan motivasi belajar siswa karena terdapat gambar yang jelas, memperjelas penyajian agar tidak terlalu bersifat verbalitas, serta membantu siswa untuk mengatur, mengingat, membandingkan, dan membuat hubungan antara sub pokok bahasan dan sub lainnya. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa bahan najar digital menggunakan software 3D pageflip profesional pada materi pewarisan sifat layak untuk digunakan dalam proses pembelajaran di SMP Negeri 11 Kota Kupang tahun ajaran 2021/2022

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: bahan ajar digital, software 3D pageflip professsional, pewarisan sifat
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > Biology
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Biologi
Depositing User: Mr Admin UKAW
Date Deposited: 09 Mar 2023 05:04
Last Modified: 09 Mar 2023 05:04
URI: http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/2061

Actions (login required)

View Item View Item