HERMENEUTIKA KONTEMPORER APAKAH YESUS BISA KELIRU?, KRITIK TERHADAP LIBERALISME TEOLOGI

DETHAN, Mesakh A. P. (2015) HERMENEUTIKA KONTEMPORER APAKAH YESUS BISA KELIRU?, KRITIK TERHADAP LIBERALISME TEOLOGI. Diandra Pustaka Indonesia, Yogyakarta. ISBN 979-602-1612-28-5

[img]
Preview
Text
Doc1.pdf

Download (219kB) | Preview

Abstract

Buku ini adalah sebuah karya Hermeneutika Kontempoer, yang terdiri dari empat bab yang intinya berbicara tentang ilmu hermeneutic Kontemporer. Ia menjelaskan tentang etymology dan sejarah hermeneutika dan pemikiran dari para ahli hermeneutika modern. Dalam buku ini dijelaskan fungsi Hermeneutika sebagai jembatan nilai antar generasi. Dan pada bab terakhir Penulis buku mengkritisi liberalisme teologi dalam penafsiran yang berjalan melenceng dalam penafiran dan hanya untuk mencari popularitas semata dari penafsir tertentu. Penulis buku memberikan suatu tanggapan kristus terhadap penafsira Matius 15:21-28.

Item Type: Book
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BR Christianity
Depositing User: Mr Admin UKAW
Date Deposited: 04 Jul 2022 06:39
Last Modified: 04 Jul 2022 06:41
URI: http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/173

Actions (login required)

View Item View Item