NAHAK, Evensius (2022) PENGARUH CURRENT RATIO DAN DEBT TO EQUITY RATIO TERHADAP RETURN ON ASET PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2019-2021. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.
![]() |
Text
ABSTRAK.pdf Download (56kB) |
![]() |
Text
BAB 1.pdf Download (114kB) |
![]() |
Text
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (140kB) |
![]() |
Text
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (84kB) |
![]() |
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (165kB) |
![]() |
Text
BAB V.pdf Download (70kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (90kB) |
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis dan mengetahui pengaruh dari current ratio (X1) dan debt to equity ratio (X2) secara parsial dan simultan terhadap return on asset (Y) pada perusahaan pertambangan subsector batubara yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2019-2021. Data penelitian yang digunakan bersumber dari website resmi Bursa Efek Indonesia yang beralamat di www.idx.co.id. Data penelitian yang digunakan dari tahun 2019-2021. Populasi pada penelitian ini berjumlah 24 perusahaan dimana sampel yang digunakan sebanyak 20 perusahaan. Analisis data yang digunakan menggunakan teknik regresi linear berganda dengan bantuan aplikasi SPSS versi 24.0. hasil penelitian ini menunjukan bahwa current ratio dan debt to equity ratio secara persial tidak berpengaruh signifikan terhadap return on asset sedangkan secara simultan current ratio dan debt to equity ratio secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap return on asset
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Return On Asset. |
Subjects: | Economic > Economy Management |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Ekonomi Manajemen |
Depositing User: | Mr Admin UKAW |
Date Deposited: | 02 Feb 2023 03:36 |
Last Modified: | 02 Feb 2023 03:36 |
URI: | http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/1413 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |