MOLO, Yohanes Minggu (2023) PROSES PEMBELAJARAN LEMPAR TANGKAP BOLA KECIL DI SD GMIT BONIPO 3456. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.
![]() |
Text
01. COVER.pdf Download (800kB) |
![]() |
Text
02. ABSTRAK.pdf Download (141kB) |
![]() |
Text
03. BAB I.pdf Download (174kB) |
![]() |
Text
04. BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (256kB) |
![]() |
Text
05. BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (160kB) |
![]() |
Text
06. BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
![]() |
Text
07. BAB V.pdf Download (87kB) |
![]() |
Text
08. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (90kB) |
Abstract
Latar belakang: Proses pembelajaran adalah proses yang di dalamnya terdapat kegiatan interaksi antara guru-siswa dan komunikasi timbal balik yang berlangsung dalam situasi edukatif untuk mencapai tujuan belajar (Rustaman, 2001:461). Undang-Undang No. 20 Tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional Bab1 Pasal 1 menyebutkan: Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta terampil yang diperlukan dirinya, masyarakat bangsa dan Negara”. Tujuan penelitian: Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui proses pembeajaran lempar tangkap bola kecil. Metode penelitian: Dilakukan dengan metode pendekatan dan jenis penelitian deskripif. Penelitian dilakukan terhadap kepala sekolah, 1 orang guru penjasorkes dan 5 siswa kelas IIISD GMIT Bonipoi 3456 kupang. Teknik pengumpulan data adalah dengan Observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil dan pembahasan: Hasil penelitian menunjukan bahwa siswa merasa senang dalam pemebelajaran lempar tangkap bola kecil dan siswa juga bisa bekerja sama dengan baik serta berusaha dan berlatih dengan giat untuk bisa mengikuti atau menerpkan teknik-teknik dalam melempar dan menangkap bola kasti. Proses pembelajaran lempar tangkap bola merupakan pola pilihan para guru untuk merancang pembelajaran yang sesuai dangan mengembangkan motorik kasar, motorik halus, gerak lokomotor, gerak nonlokomotor dan gerak manipulatif untuk mencapai tujuan pembelajaran yang diharapkan berdasarkan silabus dan RPP. Simpulan: Proses pembelajaran lempar tangkap bola dapat disimpulkan bahwa Pembelajaran lempar tangkap bola sanggat menbantu siswa dalam pembelajaran yang di capai oleh anak-anak, serta mempernudah siswa untuk belajar dan menambah wawasan dengan adanya penjelasan materi dan mempraktek langsung teknik-teknik dari pembelajaran lempar tangkap bola.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Proses pembelajaran, lempar tangkap bola kecil. |
Subjects: | L Education > Sports |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi |
Depositing User: | Mr Admin UKAW |
Date Deposited: | 19 Jan 2024 03:07 |
Last Modified: | 19 Jan 2024 03:07 |
URI: | http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/3134 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |