NAIT, Desye Chrystin (2023) “HUBUNGAN PROFESIONALISME, KOMPETENSI PEGAWAI TERHADAP PRESTASI KERJA PEGAWAI PADA BIRO PENGADAAN BARANG DAN JASA SETDA PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR”. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.
![]() |
Text
1. COVER, PENGESAHAN DLL.pdf Download (1MB) |
![]() |
Text
2. ABSTRAK.pdf Download (93kB) |
![]() |
Text
3. BAB I.pdf Download (358kB) |
![]() |
Text
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (568kB) |
![]() |
Text
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (312kB) |
![]() |
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (495kB) |
![]() |
Text
BAB V.pdf Download (292kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (109kB) |
Abstract
Profesionalisme dalam penelitian ini merupakan suatu kemampuan atau keahlian untuk melakasanakan atau melakukan suatu pekerjaan atau tugas yang di landasi atas keterampilan dan pengatahuan serta di dukung oleh sikap kerja yang di tuntut oleh pekerjaan tersebut. Keandalan dan keahlian dalam pelaksanaan tugas sehingga terlaksana dalam mutu tinggi, waktu yang tepat, cermat, dan dengan prosedur yang mudah dipahami dan diikuti oleh pelanggan. Kompetensi pegawai yang ada dalam penelitian ini merupakan yang sangat penting dan berpengaruh dalam sebuah organisasi karena kompetensi berjalan beriringan dengan keberhasilan suatu organisasi. Prestasi kerja dalam penelitian ini merupakan sebuah hasil kerja yang dicapai seorang karyawan dilihat dari karakteristik pribadinya serta persepsi terhadap perannya dalam pekerjaan itu, ataupun bentuk penilaian tersendiri dalam menjalankan dan meningkatkan program-program kerjanya. Prestasi seorang karyawan pada dasarnya merupakan hasil kerja seorang karyawan selama periode tertentu dibandingkan dengan berbagai kemungkinan misalnya standar, sasaran atau kriteria yang telah ditentukan terlebih dahulu dan sudah disepakati bersama. Ada pun tujuan dalam penelitian ini Untuk mengetahui hubungan antara profesionalisme dan kompetensi pegawaiterhadap prestasi kerja pegawai pada Biro Pengadaan Barang dan Jasa Setda Provinsi Nusa Tenggara Timur. Teknik pengambilan sampel yang dipakai dalam penelitian ini penulismenggunakankuesioner(angket)danstudidokumentasi.Untukkuesioner(angket)menggunakanbentukchecklist.Kuesioner dilengkapi dengan skala pengukuran untuk menghasilkan datakuantitatif. Skala ordinal digunakan dalam penelitian ini untuk mengukur sikap,pendapat, dan persepsi pegawai atau responden di Biro Pengadaan Barang dan Jasa Setda tentang 3 variabel Profesionalisme, kompetensi Pegawai dan Prestasi Kerja Pegawai. Hasil analisa menyatakan terdapat hubungan positif antara variabel kompetensi pegawai (X2) dengan variabel prestasi kerja (Y) pegawai pada Biro Pengadaan Barang dan Jasa Setda Provinsi Nusa Tenggara Timur dan jugaterdapat hubungan yang positif antara variabel profesionalisme (X1) dengan variabel prestasi kerja (Y) pada Biro Pengadaan Barang dan Jasa Setda Provinsi Nusa Tenggara Timur. Hal ini dibuktikan dengan perolehan hasil uji korelasi dihitung dengan menggunakan komputer program SPSS versi 20 for window dan memperoleh hasil yaitu diketahui nilai signifikan Sig.(2-tailed) antara profesionalisme dengan prestasi kerja adalah sebesar 0,066 dan nilai correlatin coefficient sebesar 0,262 sedangkan pada nilai signifikan Sig.(2-tailed) antara kompetensi pegawai dengan prestasi kerja adalah sebesar 0,192 dan nilai correlation coefficient sebesar 0,187 dan pada nilai signifikan Sig.(2-tailed) antara profesionalisme dengan kompetensi pegawai adalah sebesar 0,100 dan nilai correlatin coefficient sebesar 0,235, maka dapat dikatakan variabel profesionalisme dan kompetensi pegawai secara bersama-sama mempunyai hubungan dengan tingkat yang rendah terhadap variabel prestasi kerja pada Biro Pengadaan Barang dan Jasa Setda Provinsi Nusa Tenggara Timur.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Profesionalisme, Kompetensi, Prestasi Kerja |
Subjects: | Economic > Economy Management |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Ekonomi Manajemen |
Depositing User: | Mr Admin UKAW |
Date Deposited: | 22 Nov 2023 00:50 |
Last Modified: | 22 Nov 2023 00:50 |
URI: | http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/2561 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |