PROSES PEMBELAJARAN PENJASORKES PADA SISWA BERKEBUTUHAN KHUSUS TUNADAKSA

RANDI, Efremius Y. (2022) PROSES PEMBELAJARAN PENJASORKES PADA SISWA BERKEBUTUHAN KHUSUS TUNADAKSA. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.

[img] Text
01. COVER.pdf

Download (530kB)
[img] Text
02. ABSTRAK.pdf

Download (89kB)
[img] Text
03. BAB I.pdf

Download (180kB)
[img] Text
04. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (129kB)
[img] Text
05. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (163kB)
[img] Text
06. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (477kB)
[img] Text
07. BAB V.pdf

Download (87kB)
[img] Text
08. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (85kB)

Abstract

Berdasarkan latar belakang masalah, Proses Pembelajaran Penjasorkes Pada Siswa Berkebutuhan Khusus tunadaksadi SLB Negeri Pembina Kupang harus sesuai dengan kondisi dan hambatan yang dialami anak dan guru juga harus mampu melayani setiap anak. Tujuan penelitian: Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui proses pembelajaran penjasorkes pada siswa berkebutuhan khusus tunadaksa di SLB Negeri Pembina Kupang. Metode penelitian: Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengaan teknik pengumpulan data yang digunakan melalui observasi, wawancara dan dokumentasi serta teknik analisis dalam penelitian ini yaitu reduksi data, penyajian data dan kesimpulan atau verifikasi. Sampel pada penelitian ini adalah kepala sekolah, guru PJOK, dan dua orang siswa tunadaksa kelas VIII diSekolah Luar Biasa (SLB) Negeri Pembina Kupang. Hasil dan pembahasan: Hasil Penelitian ini menunjukkan, bahwa dalam proses pembelajaran penjasorkes pada siswa berkebutuhan khusus tunadaksa berjalan dengan baik. Materi yang diajarkan sesuai dengan kondisi dan hambatan yang dialami oleh anak-anak dan guru juga mampu melayani setiap anak sehingga anak-anak dapat mengikuti pembelajaran dengan baik yang diberikan oleh guru. Dalam hal ini, kaitannya dengan materi pembelajaran penjasorkes anak-anak lebih senang dengan permainan bulutangkis, karena permainan bulutangkis mereka dianggap tidak terlalu sulit. Simpulan:Proses pembelajaran penjasorkes pada siswa berkebutuhan khusus tunadaksa di SLB Negeri Pembina Kupang berjalan dengan baik. Materi yang diajarkan sesuai dengan kondisi dan hambatan yang dialami anak-anak. Dalam proses pembelajaran penjasorkesanak-anak lebih senang dengan pembelajaran permainan bulutangkis.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Pembelajaran penjasorkes, Siswa berkebutuhan khusus tunadaksa
Subjects: L Education > Sports
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Mr Admin UKAW
Date Deposited: 14 Jun 2023 01:42
Last Modified: 14 Jun 2023 01:42
URI: http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/2439

Actions (login required)

View Item View Item