TINGKAT KETERAMPILAN SERVICE FOREHAND DAN BACKHAND TERHADAP PERMAINAN BULU TANGKIS PADA SISWA SMPN SATAP EKIN ll

BOE, Novita Arni (2024) TINGKAT KETERAMPILAN SERVICE FOREHAND DAN BACKHAND TERHADAP PERMAINAN BULU TANGKIS PADA SISWA SMPN SATAP EKIN ll. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.

[img] Text
1. WORD, PENGESAHAN DAN DAFTAR ISI.pdf

Download (296kB)
[img] Text
2.ABSTRAK.pdf

Download (78kB)
[img] Text
3.BAB I.pdf

Download (116kB)
[img] Text
4.BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (179kB)
[img] Text
5.BAB lll.pdf
Restricted to Registered users only

Download (144kB)
[img] Text
6.BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (307kB)
[img] Text
7.BAB V.pdf

Download (70kB)
[img] Text
8.DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (89kB)

Abstract

Latar Belakang: Penelitian ini membahas tentang Tingkat Keterampilan Service Forehand dan Backhand Terhadap Permainan Bulu Tangkis Pada Siswa SMPN Satap Ekin ll. Tujuan Penelitia: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan Tingkat Keterampilan Service Forehand dan Backhand Terhadap Permainan Bulu Tangkis Pada Siswa SMPN Satap Ekin ll. penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Data dikumpulkan melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil dan Pembahasan: Hasil penelitian menunjukan bahwa proses pembelajaran Permainan Bulu Tangkis pada Service Forehand dan Backhand di Sekolah SMPN Satap Ekin ll melibatkan beberapa tahapan, yaitu: (1) Tahap persiapan, meliputi pemanasan dan penjelasan materi; (2) Tahap pelaksanaan, meliputi latiha teknik service Forehand dan Backhand pada Permainan Bulu Tangkis dengan bimbingan guru; dan (3) Tahap penutup, meliputi evalusai dan pendinginan. Guru menggunakan berbagai metode pembelajaran, seperti demonstrasi dan pemberian umpan balik. Siswa menunjukan antusiasme dan motivasi yang tinggi dalam mengikuti pembelajaran. Namun, masih terdapat beberapa kendala dalam proses pembelajaran, seperti sarana dan prasarana yang kurang memadai sehingga ada beberapa siswa kurang paham dalam melakukan service forehand dan backhand. Simpulan: Berdasarkan uraian di atas, maka dapat disimpulkan bahwa dalam proses pembelajaran permainan bulu tangkis pada tingkat keterampilan service Forehand dan Backhand sudah terstrutur sesuai Tahapan demi tahapan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Keterampilan, Service Forehand dan Backhand, Permainan Bulu Tangkis
Subjects: L Education > Sports
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Ms Sarce Henukh
Date Deposited: 19 May 2025 05:34
Last Modified: 19 May 2025 05:34
URI: http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/5175

Actions (login required)

View Item View Item