TAPENU, Arni Yulita (2024) TALENTA: MENGELOLA ATAU MENYEMBUNYIKAN; Suatu Tafsir Perumpamaan Terhadap Teks Matius 25:14-30 dan Implikasinya Bagi Pengelolaan Talenta Dalam Persekutuan Pemuda di Jemaat GMIT Ebenhaezer Bikium. Undergraduate thesis, Uninversitas Kristen Arta Wacana.
![]() |
Text
01 COVER.pdf Download (4MB) |
![]() |
Text
02 ABSTRAK.pdf Download (937kB) |
![]() |
Text
03 PENDAHULUAN.pdf Download (923kB) |
![]() |
Text
04 BAB I.pdf Download (914kB) |
![]() |
Text
05 BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (902kB) |
![]() |
Text
06 BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (919kB) |
![]() |
Text
07 PENUTUP.pdf Download (934kB) |
![]() |
Text
08 DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (399kB) |
Abstract
Talenta adalah bakat bawaan lahir maupun yang diasah dengan kerja keras. Talenta memiliki dua perspektif yaitu perspektif ekonomis dan perspektif teologis. Talenta yang tidak terbatas pada satu bidang menciptakan keberagaman. Keberagaman talenta dapat menciptakan masalah apabila pada pemahaman dan pengelolaannya tidak diterapkan dengan baik. Keretakan hingga perpecahan dalam komunitas pemuda tercipta dari hal ini. Dalam upaya mengatasi permasalahan keberagaman ini dibutuhkan pemahaman secara benar apa itu potensi, dalam hal ini talenta dan proses pengelolaannya. Penulis tertarik untuk mengkaji permasalahan tersebut secara lebih mendalam melalui karya ilmiah dengan menggunakan metode tafsir perumpamaan dari teks Injil Matius 25:14-30. Injil Matius mencatat bahwa Yesus menekankan pentingnya pengelolaan talenta sebagai bentuk tanggungjawab dan kesediaan dalam menanti kedatangan kembali- Nya. Kerygma teologis yang penulis temukan menunjukkan bagaimana pengelolaan talenta dari dua jenis hamba sebagai bentuk kesetiaan mereka untuk bertanggungjawab mengelola talenta yang dipercayakan tuan mereka, dapat dibawa dalam konteks komunitas pemuda, khususnya Jemaat GMIT Ebenhaezer Bikium. Pemahaman bahwa talenta adalah suatu kepercayaan yang harus dikelola dengan sikap tanggungjawab dan kesetiaan kepada Sang Pemberi talenta. Pada akhirnya, tulisan ini mengajak pemuda Jemaat GMIT Ebenhaezer Bikium untuk mengelola potensi, talenta yang dimiliki masing-masing pemuda dalam menyiapkan mereka melancarkan pelayanan dalam lingkungan gereja.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Injil Matius, Talenta, Pemuda |
Subjects: | Theology > Christian Theology |
Divisions: | Fakultas Teologi > Teologi Agama Kristen |
Depositing User: | Mr Admin UKAW |
Date Deposited: | 09 Nov 2024 03:49 |
Last Modified: | 11 Nov 2024 06:27 |
URI: | http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/4616 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |