MEHA, Merson K. U. Hunga (2024) ANALISIS KESESUAIAN LAHAN BUDIDAYA RUMPUT LAUT DI DESA NAIKEAN KECAMATAN SEMAU SELATAN KABUPATEN KUPANG. Undergraduate thesis, Uninversitas Kristen Arta Wacana.
![]() |
Text
02. ABSTRAK.pdf Download (78kB) |
![]() |
Text
01. COVER.pdf Download (2MB) |
![]() |
Text
03. BAB I.pdf Download (93kB) |
![]() |
Text
04. BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (309kB) |
![]() |
Text
05. BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (270kB) |
![]() |
Text
06. BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (419kB) |
![]() |
Text
07. BAB V.pdf Download (6kB) |
![]() |
Text
08. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (177kB) |
Abstract
Rumput laut merupakan salah satu sumber devisa Negara dan sumber pendapatan bagi masyarakat daerah pantai. Wilayah Indonesia yang sebagain besar berupa laut (70%) merupakan negara yang kaya akan rumput laut dan memiliki usaha pembudidayaan rumput laut yang cukup menjanjikan karena kebutuhannya setiap tahun semakin meningkat. Tujuan dari penelitian ini Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menganalisisi kesesuaian lahan budidaya rumput laut di Desa Naikea Kecamatan Semau Selatan Kabupaten Kupang. Penelitian ini telah dilaksanakan pada bulan April – Mei 2023 di Desa Naikea Kecamatan Semau Selatan Kabupaten Kupang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini metode observasi, survei dan pengambilan data langsung di lokasi budidaya rumput lautmenurut (Khasanah 2013). Hasil penelitian menujukan bahwa Ketepatan pemilihan lokasi penelitian adalah salah satu faktor yang menentukan keberhasilan usaha budidaya rumput laut. Hasil penelitian diluar kawasan menunjukan bahwa kecepatan arus tertinggi berkisar antara 33 m/detik kondisi lingkungan arus yang cepat 33 m/detik sehingga dapat di simpulkan bahwa kecepatan arus di Desa Naikean termasuk dalam katergori sesuai. Hasil selama penelitian dilokasi nilai kecarahan teringgi pada kisar 7 meter sedangkan kecerahan, tidak sesuai <1, sesuai 1-5, sangat sesuai >5, faktor yang mempengaruhi peningkatan dan penurunan kecerahan di lokasi penelitia yaitu kecepatan angin dapat mempengaruhi arus permukaan air laut yang mengakibatkan substrat dasar yang dominasi lumpur yang naik di permukaan periaran sehingga menghambat penetrasi cahaya matahari masuk kedalam perairan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Analisis, Rumput Laut, Desa Naikean |
Subjects: | T Technology > Fishery Technology |
Divisions: | Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan > Teknologi Hasil Perikanan |
Depositing User: | Mr Admin UKAW |
Date Deposited: | 21 Nov 2024 01:02 |
Last Modified: | 21 Nov 2024 01:02 |
URI: | http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/4565 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |