LETMAU, Yohanis Pelipus (2023) DAMPAK PROFESIONAL GURU PJOK TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DI SD GMIT MOLIMPUI. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.
![]() |
Text
01. HALAMAN DEPAN.pdf Download (436kB) |
![]() |
Text
02. ABSTRAK.pdf Download (87kB) |
![]() |
Text
03. BAB I.pdf Download (167kB) |
![]() |
Text
04. BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (199kB) |
![]() |
Text
05. BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (189kB) |
![]() |
Text
06. BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (263kB) |
![]() |
Text
07. BAB V.pdf Download (84kB) |
![]() |
Text
08. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (215kB) |
Abstract
Latar Belakang: Profesionalitas guru adalah suatu keadaan derajat keprofesian seorang guru dalam sikap, pengetahuan dan keahlian yang diperlukan untuk melaksanakan tugas Pendidikan dan pembelajaran termasuk Pembelajaran PJOK. Dalam hal ini maka Guru diharapkan memilki profesionalitas keguruan yang memadai, sehingga mampu melaksanakan setiap tugasnya secara efektif. Tujuan Penelitian: Untuk mengetahui dampak profesional Guru PJOK terhadap prestasi Belajar Siswa di SD GMIT Molimpui. Metode penelitian: Pendekatan penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. metode kualitatif sebagai prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupa kata-kata tertulis atau lisan dari orang-orang dan perilaku yang dapat diamati. Hasil dan pembahasan: Adanya Guru Profesional dalam peningkatan prestasi belajar siswa, maka dengan itu kita ketahui bersama bahwa Guru PJOK juga memiliki Kompetensi dan Profesionalitas serta memiliki rasa tanggung jawab yang tinggi dalam meningkatkn prestasi siswa di SD GMIT Molimpui menjadi siswa-siswi yang berprestasi. Kesimpulan: Guru Profesional adalah guru yang mampu menguasai kelas, guru yang memiliki berbagai strategi untuk meningkatkan minat dalam mengikuti pembelajaran, guru yang bermulti talenta, guru yang mengajar dengan hati, dari itu guru profesional akan di kenal dengan Guru yang memberikan dampak positif bagi siswanya dengan meningkatkan minat belajar dan mampu meningkatkan prestasi siswa-siswi. Prestasi yang akan siswa peroleh baik dan buruknya tergantung guru yang mengajar dan membimbingnya. oleh karena itu dampak profesional Guru PJOK dalam meningkatkan prestasi belajar siswa di SD GMIT Molimpui memiliki Guru Profesional yang mampu meningkatkan prestasi belajar siswa di Sekolah karena itu sudah menjadi tugas dan tanggung jawabnya sebagai Guru yang mengabdi di sebuah lembaga pendidikan, dengan tugasnya sebagai seoramg pendidik.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Profesional Guru dan Prestasi Belajar |
Subjects: | L Education > Sports |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi |
Depositing User: | Mr Admin UKAW |
Date Deposited: | 20 Jun 2024 01:21 |
Last Modified: | 20 Jun 2024 01:21 |
URI: | http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/4009 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |