Analisis Pengaruh Perencanaan Pajak Dan Beban Pajak Tangguhan Terhadap Manejemen Laba(Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI periode 2018-2021)”

ASTEN, DO Santos Fabi (2023) Analisis Pengaruh Perencanaan Pajak Dan Beban Pajak Tangguhan Terhadap Manejemen Laba(Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI periode 2018-2021)”. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.

[img] Text
01 COVER.pdf

Download (915kB)
[img] Text
02 ABSTRAK.pdf

Download (185kB)
[img] Text
03 BAB I.pdf

Download (344kB)
[img] Text
04 BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (726kB)
[img] Text
05 BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (296kB)
[img] Text
06 BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (624kB)
[img] Text
07 BAB V.pdf

Download (186kB)
[img] Text
08 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (280kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perencanaan pajak dan beban pajak tangguhan terhadap manejemen laba pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI.perencanaan pajak dan beban pajak tangguhan sebagai variabel independen dan manejemen laba sebagai variable dependen. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek Indonesia dan jumlah sampel 7 perusahaan.Teknik pengumpulan data adalah dokumentasi dengan cara penelitian kuantitatif. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis pendahulaun berdasarkan indikator-indikator empirik, regresi linear berganda uji hipotesis(uji t),uji koefisien determinasi(uji R2). Berdasarkan penelitian, didapatkan bahwa variabel X1 (Perencanaan pajak),berpengaruh terhadap manejemen laba. variabel X2 (beban pajak tangguhan) berpengaruh terhadap manejemen laba.laba (net income) menjadi dasar pengambilan keputusan mengenai keberlangsungan perusahaan kedepan.Tindakan manejemen laba mempengaruhui total laba dalam satu tahun,dengan mengunakan berbagai cara untuk mempertahankan keberlangsungan perusahaan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Perencanaan Pajak,Beban Pajak Tangguhan,Menejemen Laba
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
H Social Sciences > HG Finance
Economic > Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi > Ekonomi Akuntansi
Depositing User: Mr Admin UKAW
Date Deposited: 01 Mar 2024 02:21
Last Modified: 01 Mar 2024 02:21
URI: http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/3510

Actions (login required)

View Item View Item