STUDI KINERJA PERKUMPULAN PETANI PEMAKAI AIR (P3A) BANTANG CAMA DI KELURAHAN TANGGE KECAMATAN LEMBOR

AGUNG, Gaudensius (2023) STUDI KINERJA PERKUMPULAN PETANI PEMAKAI AIR (P3A) BANTANG CAMA DI KELURAHAN TANGGE KECAMATAN LEMBOR. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.

[img] Text
01. COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
02. ABSTRAK.pdf

Download (6kB)
[img] Text
03. BAB I.pdf

Download (14kB)
[img] Text
04. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (166kB)
[img] Text
05. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (126kB)
[img] Text
06. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (758kB)
[img] Text
07. BAB V.pdf

Download (5kB)
[img] Text
08. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (9kB)

Abstract

Penelitian ini di laksanakan di Kelurahan Tangge Kecamatan Lembor Kabupaten Manggarai Barat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahaui bagimana Tingkat Kinerja Sosial, Teknis, dan Ekonomis dari Perkumpulan Petani Pemakai Air (P3A) Bantang Cama di Kelurahhan Tangge Kecamatan Lembor. Penelitian ini mengunakan metode deskripsi kuantitatif dan memiliki dua sumber data yaitu data primer dan data skunder. Data primer di peroleh dari pengamatan lansung atau dengan wawancara, dan data skunder di peroleh dari dokumentasi atau catatan perstiwa yang lalu. Penelitian ini juga mempunyai ruang lingkup untuk pengumpulan data Kinerja meliputi Data Kinerja Sosial, Teknis,dan Ekonomis dari P3A Bantang Cama, sampel yang di pakai dari Penelitian ini yaitu wawancara Perkumpulan Petani Pemakai Air (P3A) Bantang Cama dengan Jumlah 30 Orang yang terdiri dari ketua,wakil Ketua, dan anggota. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Kinerja Sosial, Teknis,dan Ekonomis dari P3A Bantang Cama di Kelurahan Tangge Kecamatan Lembor Kabupaten Manggarai Barat dengan Indikator Kinerja Sosial Sangat Baik dengan Jumlah 14 dengan nilai Rata- rata 3,5, Data Kinerja Teknis Baik dengan Jumlah 12 dan nilai Rata- rata 2,4, dan Data Kinerja Ekonomis Bailk dengan Jumlah 10 dengan nilai Rata- rata 3,3. Hal ini menunjukan bahwa dapat berpenan aktif dari Kinerja Sosial, Teknis, Dan Ekonomis dari Perkumpulan Petani Pemakai Air (P3A) Bantang Cama di Kelurahan Tangge Kecamatan Lembor.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Data kinerja Sosial, Teknis, Ekonomis
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Teknologi Pertanian > Mekanisasi Pertanian
Depositing User: Mr Admin UKAW
Date Deposited: 12 Dec 2023 05:59
Last Modified: 12 Dec 2023 05:59
URI: http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/3013

Actions (login required)

View Item View Item