PENGARUH MODAL, JAM KERJA, DAN LAMA USAHA TERHADAP PENDAPATAN USAHA MIKRO KECIL MENENGAH: PELAKU UMKM DI KECAMATAN LOLI KABUPATEN SUMBA BARAT

BATE, Desiana Bobo (2022) PENGARUH MODAL, JAM KERJA, DAN LAMA USAHA TERHADAP PENDAPATAN USAHA MIKRO KECIL MENENGAH: PELAKU UMKM DI KECAMATAN LOLI KABUPATEN SUMBA BARAT. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.

[img] Text
01. COVER - DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (985kB)
[img] Text
02. ABSTRAK.pdf

Download (89kB)
[img] Text
03. BAB I.pdf

Download (168kB)
[img] Text
04. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (228kB)
[img] Text
05. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (185kB)
[img] Text
06. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (347kB)
[img] Text
07. BAB V.pdf

Download (92kB)
[img] Text
08. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (89kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh modal, jam kerja dan lama usaha terhadap pendapatan Usaha Mikro Kecil Menengah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Teknik pengumpulan data terdiri dari wawancara dan dokumentasi. Populasi dari penelitian ini adalah 30 orang dan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 30 pedagang kios. Untuk proses analisis data menggunakan analisis regresi berganda, koefisien determinasi,uji t dan uji f dengan Modal Kerja, Jam Kerja dan Lama Usaha sebagai variabel X (independen) dan Pendapatan sebagai variabel Y (dependen). Berdasarkan persamaan regresi menunjukkan bahwa variabel modal kerja (X1), mempunyai arah koefisien regresi positif dengan pendapatan yaitu b= -360 yang berarti bahwa apabila modal kerja mengalami peningkatan satu-satuan maka pendapatan akan meningkat sebesar 360% dengan asumsi variabel independen yang lain konstan. Berdasarkan hasil regresi terlihat bahwa variabel modal kerja memiliki nilai thitung sebesar 2,576 dengan sig 016. Hal ini berarti thitung lebih besar dari pada ttabel (2,576 > 1,699) maka Ho ditolak dan Ha diterima sehingga variabel modal kerja secara statistik dengan sig 5% memiliki pengaruh terhadap pendapatan. Kesimpulan dalam penelitian ini menunjukkan bahwa variabel Modal Kerja berpengaruh terhadap variabel Pendapatan sedangkan jam kerja dan lama usaha tidak berpengaruh terhadap pendapatan yang dilakukan oleh Pedagang Kios Di Kecamatan Loli Kabupaten Sumba Barat.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Economic > Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi > Ekonomi Akuntansi
Depositing User: Mr Admin UKAW
Date Deposited: 21 Nov 2023 05:23
Last Modified: 21 Nov 2023 05:23
URI: http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/2704

Actions (login required)

View Item View Item