ANALISIS YURIDIS PEMBATALAN PUTUSAN HAKIM JUDEX FACTIE OLEH JUDEX JURIS DAN PENINJAUAN KEMBALI DALAM SENGKETA DESAIN INDUSTRI

BERPELAY, Frince Heny (2023) ANALISIS YURIDIS PEMBATALAN PUTUSAN HAKIM JUDEX FACTIE OLEH JUDEX JURIS DAN PENINJAUAN KEMBALI DALAM SENGKETA DESAIN INDUSTRI. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.

[img] Text
01. COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
02. INTISARI.pdf

Download (50kB)
[img] Text
03. BAB I.pdf

Download (360kB)
[img] Text
04. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (561kB)
[img] Text
05. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (203kB)
[img] Text
06. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (429kB)
[img] Text
07. BAB V.pdf

Download (189kB)
[img] Text
08. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (371kB)

Abstract

Rumusan Masalah dalam penelitian ini adalah: Mengapa hakim judex factie menjatukan putusan menolakpermohonan pemohon tetapi dikabulkan/tidak oleh judex juris dan peninjauan kembali dalam sengketa desain industry?. Tujuan penelitan yang ingin penulis kaji yaitu: Untuk mengetahui alas an hakim judex factie menjatuhkan putusan menolak permohonan pemohon tetapi di batalkan oleh judex juris dan peninjaun kembali dalam sengketa desain industry. Jenis penelitian hukum yang digunakan adalah jenis penelitian normatif dan sifat penelitian ini bersifat deskriptif. Bahan hukum penelitian terdiri dari peraturan perundang-undangan.dan putusan Hakim Berdasarkan hasil penelitian, maka penulis menemukan 2 alasan yang menjadi dasar prtimbangan hakim judex factie dan judex juris pengadilan Niaga dalam sengketa desain industri ada putusan yang menolak permohonan, dan ada yang membatalkan permohonan sebagai berikut: Alasan Putusan Hakim Judex Factie Menolak Permohonan Pemohon. a. Pemohon Tidak Dapat Membuktikan Dalil-Dalil Permohonannya. b. Dapat Membuktikan Dalil Jawaban Alasan putusan hakim Judex Juris dan Peninjauan Kembali membatalkan putusan judex factie dan mengabulkan sebagian permohonan: a. Judex Factie, Telah Salah Menerapkan Hukum b. Pemohon Mampu Membuktikan Sebagaian Dalil permohonan Adapun yang menjadi saran penulis dalam penulisan ini terkait dengan putusan yang ada pada tingkat pengadilan niaga terkait dengan sengeketa desain industri, maka penulis mengharapkan pada hakim: Supaya hakim dapat menerapkan hukum dengan benar, diharapkan hakim pelajari perundang-undangan yang terkait dengan perkara yang diadiliny; Kepada para pihak yang besengketa supaya memperhatikan syarat-syarat permohonan sebelum diajukan ke pengadilan niaga.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Putusan Hakim, Sengketa, Desain Industri
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Mr Admin UKAW
Date Deposited: 16 Jun 2023 02:09
Last Modified: 16 Jun 2023 02:09
URI: http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/2601

Actions (login required)

View Item View Item