POTENSI OBJEK WISATA PANTAI MOTADIKIN DI DESA FAHILUKA, KECAMATAN MALAKA TENGAH,KABUPATEN MALAKA

TAHU, Maria Dewisriani M. (2023) POTENSI OBJEK WISATA PANTAI MOTADIKIN DI DESA FAHILUKA, KECAMATAN MALAKA TENGAH,KABUPATEN MALAKA. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.

[img] Text
01. HALAMAN DEPAN.pdf

Download (407kB)
[img] Text
02. RINGKASAN & SUMMARY.pdf

Download (11kB)
[img] Text
03. BAB I.pdf

Download (152kB)
[img] Text
04. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (175kB)
[img] Text
05. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (207kB)
[img] Text
05. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (479kB)
[img] Text
06. BAB V.pdf

Download (7kB)
[img] Text
08. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (91kB)

Abstract

Pengembangan pada sektor parawisata sangat perlu untuk dilakukan karena dapat memberikan dampak yang kuat terhadap perbaikan kualitas ekonomi masyarakat dan wilayah didaerah sekitar objek wisata itu sendiri. Dalam rangka mengoptimalkan pengelolaan Pantai Motadikin, maka perlu didororng oleh faktor pendukung lainnya, seperti sarana dan prasarana atau fasilitas yang lengkap, akses yang dapat dijangkau dengan mudah, atau pun faktor pendukung lainnya yang dapat membuat pengunjung atau wisatawan menjadi nyaman dan betah untuk menikmati wisata di Pantai Motadikin. Penelitian ini telah dilaksanakan pada bulan November-Desember 2021 di wisata Pantai Motadikin, Desa Fahiluka. Metode yang digunakan yakni metode survey. Teknik pengambilan sampel dengan cara purposive sampling mengunakan rumus slovin. Analisis data terhadap pengembangan potensi objek dan daya tarik wisata alam diuraikan secara deskriptif dan diolah mengunakan Pedoman Analisis Daerah Operasi Objek dan Daya Tarik Wisata Alam (ADO-ODTWA) dan menganalisis potensi wisata pantai mengunakan rumus SLOVIN. Secara umum pendidikan respoden pada saat wawancara masyarakat di Desa Fahiluka Tingkat pendidikannya adalah SD dengan presentase sebanyak 12,5%, SMP sebanyak 16,6%, SMA sebanyak 12,5%, Sarjana 25%, sedangkan mahasiswa sebanyak 33,3 Kehidupan masyarakat dalam tatanan sosial ekonomi sangat ditunjang oleh tingkat pendidikan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Potensi Objek, Wisata, Pantai, Motadikin.
Subjects: T Technology > Fishery Technology
Divisions: Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan > Manajemen Sumber Daya Perairan
Depositing User: Mr Admin UKAW
Date Deposited: 07 Jul 2023 01:28
Last Modified: 07 Jul 2023 01:28
URI: http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/2407

Actions (login required)

View Item View Item