TINJAUAN TENTANG PEMBELAJARAN TOLAK PELURU PADA SISWA KELAS V DI SD INPRES OESAPA

LUIK, Reinod Aldin (2022) TINJAUAN TENTANG PEMBELAJARAN TOLAK PELURU PADA SISWA KELAS V DI SD INPRES OESAPA. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (56kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (114kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (140kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (84kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (165kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (70kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (90kB)

Abstract

Tujuan penelitian: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Pembelajaran Tolak Peluru Pada Siswa Kelas V di SD Inpres Oesapa. Metode penelitian: Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif yang digunakan sebagai cara atau prosedur untuk mengumpulkan data dengan cara observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil dan pembahasan: Berdasarkan hasil wawancara dan hasil penelitian tentang Pembelajaran tolak peluru seperti yang dikemukan oleh guru penjasorkes bahwa dalam proses pembelajaran guru melakukan refleksi, benahi dan mempunyai rencana supaya peserta didik aktif dalam pembelajaran, agar kelas tetap kondusif saat pembelajaran berlangsung, guru juga harus tegas dalam pembinaan pada saat mengajar. Jika peserta didik kesulitan dalam pembelajaran tolak peluru, maka tugas guru adalah untuk membimbing, memberi motivasi dan member dorongan. Apabila pada awal pembelajaran siswa tidak dapat melakukan tolak peluru dengan baik maka harus dilakukan gerakan atau praktek secara berulang-ulang kali sehingga mereka paham dan mengerti dalam melakukan tolak peluru. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa pembelajaran tolak peluru di SD Inpres Oesapa berlangsung dengan baik dan siswa menjadi aktif dan kreatif. Simpulan: Peneliti disimpulkan bahwa Data hasil Tinjauan pembelajaran tolak peluru pada siswa kelas V SD Inpres Oesapa selalu mengalami peningkatan. Persentase ketuntasan belajar juga telah memenuhi target dari yang direncanakan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Pembelajaran tolak peluru.
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > Sports
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Mr Admin UKAW
Date Deposited: 08 Feb 2023 00:34
Last Modified: 08 Feb 2023 00:34
URI: http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/1892

Actions (login required)

View Item View Item