PENGARUH METODE RESITASI TERHADAP HASIL BELAJAR PENGETAHUAN PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN DI KELAS 8 SMP NEGERI SATU ATAP OENAM, KABUPATEN TIMOR TENGAH SELATAN TAHUN 2021

HAUSUFA, Arni (2022) PENGARUH METODE RESITASI TERHADAP HASIL BELAJAR PENGETAHUAN PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN DI KELAS 8 SMP NEGERI SATU ATAP OENAM, KABUPATEN TIMOR TENGAH SELATAN TAHUN 2021. Undergraduate thesis, Artha Wacana Christian University.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (56kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (114kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (140kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (84kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (165kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (70kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (90kB)

Abstract

Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui pengaruh metode resitasi terhadap hasil belajar pengetahuan Pendidikan Agama Kristen di Kelas 8 SMP Negeri Satu Atap Oenam, Kabupaten Timor Tengah Selatan Tahun 2022. Metode yang digunakan adalah penelitian eksperimen dengan desain penelitian group desain. Populasi dalam penelitian ini siswa kelasVIII SMP Negeri Satu Atap Oenam. Yang terdiri dari kelas VIIIA 29 dan kelasVIII B 25 siswa. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII A sebagai kelas eksperi mendan kelas VIIIB sebagai kelas kontrol. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes objektif berupa pilihan ganda yang butir soalnya berjumlah 20 dan teknik analisis data yang digunakan Uji-t. Hasil analisis data menunjukan bahwa nilai rata-rata 91,24 pada kelas eksperimen, 62,32 pada kelas kontrol. Uji hipotesis menunjukan bahwa thitungadalah 3,27 dikonsultasikan pada taraf 0,05 N-1= 52-1=51, maka harga ttabel1,59 ini berarti nilai thitung>nilaittabel. Artinya Ha diterima dan Ho ditolak, yang berarti ada pengaruh metode resitasi terhadap hasil belajar Pendidikan Agama Kristen di Kelas 8 SMP Negeri Satu Atap Oenam, Kabupaten Timor Tengah Selatan Tahun 2022. Disimpulkan bahwa ada pengaruh metode resitasi terhadap hasil belajar pengetahuan pendidikan agama kristen di kelas 8 SMP Negeri Satu Atap Oenam. Hal ini dapat dilihat darihasil analisis data menunjukan bahwa nilai rata-rata 91,24 pada kelas eksperimen, 62,32 pada kelas kontrol. Uji hipotesis menunjukan bahwa thitungadalah 3,27 dikonsultasikan pada taraf 0,05 N-1= 52-1=51, maka harga ttabel1,59 ini berarti nilai thitung>nilaittabel. Artinya Ha diterima dan Ho ditolak. Saran: Sebaiknya guru menggunakan metoderesitasi sebagai salah satu alternative metode pembelajaran untuk meningkatkan hasil belajar siswa.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Pengaruh Metode Resitasi, hasil belajar.
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Theology > Christian Theology
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Ilmu Pendidikan Teologi
Depositing User: Mr Admin UKAW
Date Deposited: 07 Feb 2023 00:14
Last Modified: 07 Feb 2023 00:14
URI: http://repo-ukaw.superspace.id/id/eprint/1806

Actions (login required)

View Item View Item